Pertemuan antara masyarakat, Pemda dan manajemen serta perusahaan ini merupakan lanjutan dari rapat sebelumnya yang dilaksanakan pada Kamis (15/10) yang dihadiri langsung oleh Ketua Komisi II dan III DPRD Kabupaten Inhil.
Loading...
Ia menegaskan bahwa pihaknya akan bertahan jika tidak ada seorangpun yang akan menjumpai mereka.
"Kami kemari pakai biaya, kasian masyarakat dibohongi terus, terlantar mereka disini. Kalau tidak ada juga yang menjumpai kami kami akan bermalam di depan ruangan bupati," Tandas dengan kesal.
Sebelumnya telah dilakukan rapat bersama dengan masyarakat, Pemkab Inhil dan DPRD Inhil yang dilaksanakan di Aula Kantor Bupati Inhil Lantai V yang langsung dipimpin Asisten I Setda Inhil, Darussalam dan disepakati rapat lanjutan pada Senin (26/10).