Elliy Sugigi Pamer Cowok Baru Diinstageramnya

REDAKSIRIAU.CO, Siapatak kenal dengan Elly Sugigi?
Komedian ini terkenal dengan berbagai sinetron dan film.Ia sempat membintangi beberapa sinetron seperti Centini, Anugerah Cinta, Berkah Cinta dan Maju Kena Mundur Kena Returns.

Elly Sugigi
Jalan hidup Elly Sugigi sendiri tidaklah mudah.
Wanita berusia 46 tahun ini harus meniti hidup dari bawah.


Ia bahkan pernah menjadi asisten rumah tangga, berjualan kue dari pintu ke pintu sampai menjadi penonton bayaran.

Loading...


Elly juga diketahui sudah menikah beberapa kali.
Ia sempat menikah dengan laki-laki bernama Arifin, Bagus dan Aldo Rossi.


Namun yang paling kontroversial adalah pernikahan terakhirnya bersama Ferry Anggara.
Ferry berusia 20 tahun lebih muda dari Elly dan mereka menikah pada tahun 2015 silam.
Lama tak terdengar setelah bercerai dari Ferry Anggara, Elly ternyata baru saja memposting foto kebersamaannya dengan seorang laki-laki muda.
Dalam akun Instagramnya @mpok_ely_rosy, Elly memposting fotonya di dalam sebuah mobil bersama sesosok pria.


Keduanya kompak mengenakan sweater abu-abu.
Dalam caption, Elly menuliskan: Hahahahaha seneng aja foto posting sm orng ganteng bnyk yg iri hahahahahahah @irfansbaztian15
Netizen pun ramai-ramai mengomentari foto tersebut.


Banyak di antara mereka melihat bahwa sosok laki-laki bernama Irfan itu sangat mirip dengan mantan suami Elly sebelumnya yakni Ferry Anggara.

Sosok laki-laki dalam foto Elly Sugigi dibilang mirip Ferry Anggara
nuerolga8283Kok mirip fery ya,berondongnya ganteng ganteng
rsharzhaKo mirip yang kemaren2 ya
folly8015Ini cewek bukan suaminya yg dulu itu y,,mirip wajahe
02_rahmaMuka y g jauh beda ma yg kmrn... jngn terjerat omng laki" Tante ingat"yg dlu kau ucapkan hehehe
aileenlienAku pikir photo bareng sama Fery taunya Ini beda orang ya
hanjunzhuMirip fery ya
 

Ikuti Terus Redaksiriau.co Di Media Sosial

Tulis Komentar


Loading...