TUTUP

Wabup Inhil Tinjau Proses Pilkades Serentak 2017

Rabu, 30 Agustus 2017 | 12:45:50 WIB
Wabup Inhil Tinjau Proses Pilkades Serentak 2017
REDAKSIRIAU.CO, INDRAGIRI HILIR - Wakil Bupati H.Rosman Malomo meninjau langsung pemilihan Kepala Desa secara serentak di Kabupaten Inhil, Rabu (30/8/2017).

Peninjauan yang di laksanakan di Kecamatan Kempas tepatnya di Desa Pekan Tua dan Desa Bayas Jaya turut di dampingi Camat, Unsur Forkopimcam dan kepala Desa Pekan Tua Kecamatan Kempas.

Dari hasil peninjauan lansung Wakil Bupati H.Rosman Malomo di 4 TPS dari 7 TPS yang ada di Desa Pekan Tua mengatakan, tingkat kehadiran masyarakat dalam pemilihan Kepala Desa (Pilkades) cukup baik. Beliau berharap pelaksanaan Pilkades secara serentak ini berjalan dengan lancar tanpa ada kendala.

Usai melakukan peninjauan Pemilihan Kepala Desa Pekan Tua Wakil Bupati beserta rombongan melanjutkan peninjauan di Desa Bayas Jaya. (ADV)

Berita Terkait +
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Istri Beli Rokok Murah, Anak Tiri Dibunuh

2
Turnamen H1 Pool Billiard & Cafe

KONI Inhil Buka Turnamen di H1 Pool Billiard & Cafe

3

Personil Polsek Tempuling Lakukan Sosialisasi Pemilu Damai Usai Solat Magrib Berjamaah

4

Lakukan Sosialisasi Pemilu Damai Usai Suling, ini Harapan AKP Osben Samosir

5

Polsek Tempuling Cooling System di Jalan Propinsi Sungai Salak