TUTUP

Perayaan Cheng Beng Menjadi Tontonan Bagi Warga

Selasa, 04 April 2017 | 18:27:54 WIB
Perayaan Cheng Beng Menjadi Tontonan Bagi Warga
REDAKSIRIAU.CO, BAGANSIAPIAPI - Perayaan Cheng Beng yang mengalami puncak perayaannya pada tanggal 4 April, ternyata banyak dinikmati oleh warga sekitar Pemakaman Tionghoa di Jalan Pelabuhan Baru Bagansiapiapi sebagai tontonan yang menarik. Hal ini diungkapkan oleh salah satu pedagang yang berada di lokasi pemakaman tersebut, bahwa banyak warga sekitar yang ingin menyaksikan Perayaan Cheng Beng tersebut. Baca: Perayaan Cheng Beng, Masyarakat Tionghoa Ziarahi Kuburan "Warga sekitar ini banyak yang datang ke sini cuma untuk lihat ritualnya aja. Apalagi pas hari terakhir, tapi lebih banyak anak-anak biasanya," ujarnya. Untuk informasi bahwa Perayaan Cheng Beng yang merupakan ziarah kubur ini sendiri berakhir pada hari ini 4 April. Perayaan ini sendiri telah dimulai 10 hari sebelum 4 April dan 10 hari setelah 4 April, Selasa (04/4/2017). (bpc12)

Berita Terkait +
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Istri Beli Rokok Murah, Anak Tiri Dibunuh

2
Turnamen H1 Pool Billiard & Cafe

KONI Inhil Buka Turnamen di H1 Pool Billiard & Cafe

3

Personil Polsek Tempuling Lakukan Sosialisasi Pemilu Damai Usai Solat Magrib Berjamaah

4

Lakukan Sosialisasi Pemilu Damai Usai Suling, ini Harapan AKP Osben Samosir

5

Polsek Tempuling Cooling System di Jalan Propinsi Sungai Salak