TUTUP

Pidato Jokowi, 234 Anggota DPR Tidak Hadir

Selasa, 16 Agustus 2016 | 16:01:18 WIB
Pidato Jokowi, 234 Anggota DPR Tidak Hadir
REDAKSIRIAU.CO, JAKARTA –Presiden Joko Widodo hadir di Sidang?Tahunan MPR RI yang dipimpin langsung Ketua MPR RI Zulkifli Hasan, Selasa (16/8) di Gedung Nusantara Kompleks Parlemen RI. Sebanyak 234 anggota dewan tidak hadir mendengar Pidato Jokowi. Hal ini diketahui dari?saat?membuka sidang, Ketua MPR RI Zulkifli Hasan melaporkan anggota Majelis/Dewan yang hadir dalam sidang tersebut. “Sebanyak 445 Anggota sudah hadir dan menandatangani daftar hadir. Berdasarkan Peraturan Tata Tertib ini sudah kuorum,” kata Zulkifli Hasan sembari mengetuk palu sidang. BACA: Penulis Pidato Jokowi Minta Maaf Untuk diketahui, jumlah total anggota MPR sebanyak 696 orang terdiri 560 anggota DPR dan 136 anggota DPD RI. Artinya, terdapat 234 anggota yang tidak hadir pada pembukaan sidang MPR RI dengan agenda utama Pidato Kenegaraan Presiden RI

Berita Terkait +
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Istri Beli Rokok Murah, Anak Tiri Dibunuh

2
Turnamen H1 Pool Billiard & Cafe

KONI Inhil Buka Turnamen di H1 Pool Billiard & Cafe

3

Personil Polsek Tempuling Lakukan Sosialisasi Pemilu Damai Usai Solat Magrib Berjamaah

4

Lakukan Sosialisasi Pemilu Damai Usai Suling, ini Harapan AKP Osben Samosir

5

Polsek Tempuling Cooling System di Jalan Propinsi Sungai Salak