TUTUP
Dua Tahun Kepemimpinan HM Wardan dan Rosman Malomo

Sedikit Demi Sedikit Mulai Dirasakan

Kamis, 26 November 2015 | 23:43:19 WIB
Sedikit Demi Sedikit Mulai Dirasakan Zulaikhah Wardan

REDAKSIRIAU.CO  TEMBILAHAN - Zulaikhah Wardan akui didua tahun kemeimpinan HM Wardan sebagai bupati masih banyak yang belum bisa dilakukan.

Namun, walaupun begitu, Zulaikhah mengatakan dengan visi Spirit Baru Menuju Kabupaten Inhil yang Maju Bermarwah dan Bermartabat beberapa program dan kegiatan sedikit demi sedikit mulai bisa dirasakan.

"Sebagai contoh program magrib mengaji, kalau sebelum adanya program ini anak-anak banyak berkeluaran di jembatan-jembatan tapi sekarang sudah tidak ada lagi," Kata Zulaikhah.

Dan saat ini anak-anak menjelang magrib sampai isya, lanjutnya, sudah mulai mengikuti prgram magrib mengaji.

"Pembangunan infrastruktur juga sudah mulai terwujud, kita sudah bisa merasakan jalan yang baik terutama Rumbai Jaya Pulau Palas," Kata Bunda Paud Inhil ini.

Tidak itu saja Program Desa Maju Inhil Jaya (DMIJ) kini juga sudah sangat dirasakan oleh masyarakat yang berada di desa-desa 

"Tidak itu saja, Lembaga PAUD dan lain-lain, perbaikan tanggul kebun masyarakat dengan bantuan alat berat juga sudah mulai dirasakan masyarakat," Tuturnya.

Adv

Berita Terkait +
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Istri Beli Rokok Murah, Anak Tiri Dibunuh

2
Turnamen H1 Pool Billiard & Cafe

KONI Inhil Buka Turnamen di H1 Pool Billiard & Cafe

3

Personil Polsek Tempuling Lakukan Sosialisasi Pemilu Damai Usai Solat Magrib Berjamaah

4

Lakukan Sosialisasi Pemilu Damai Usai Suling, ini Harapan AKP Osben Samosir

5

Polsek Tempuling Cooling System di Jalan Propinsi Sungai Salak