TUTUP

Plt Sekda Rohil Harapkan Akan Lahir Atlet Handal Asal Daerah

Jumat, 08 Mei 2015 | 21:21:28 WIB
Plt Sekda Rohil Harapkan Akan Lahir Atlet Handal Asal Daerah Plt Sekda Rohil Harapkan Akan Lahir Atlet Handal Asal Daerah
REDAKSIRIAU.CO ROHIL - Pemerintah Kabupaten Rokan Hilir (Pemkab Rohil) mendukung dan mengharapkan agar putra daerah muncul menjadi atlet nasional hingga dapat mengharumkan Negeri Bumi Seribu Kubah di kancah dunia olahraga.
 
Hal ini disampaikan oleh Pelaksana Tugas Sekretaris Daerah Kabupaten Rokan Hilir (Plt Sekdakab Rohil) Surya Arfan saat melantik pengurus Persatuan Bulu Tangkis Seluruh Indonesia (PBSI) Rokan Hilir Kamis (7/5/15), di gedung Cupumanik, Bagansiapiapi.
 
“Dimulai dari sekarang PBSI sudah menyusun program-program untuk mencari bakat-bakat generasi muda, sehingga altel Rohil bisa mengharumkan nama Kabupaten Rohil baik tingkat Provinsi maupun nasional,” katanya kepada sejumlah awak media. Dan untuk kepengurusan sendiri, PBSI Rohil saat ini dinakhodai M Zen,  periode 2015-2019.
 
 
Adv

Berita Terkait +
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Istri Beli Rokok Murah, Anak Tiri Dibunuh

2
Turnamen H1 Pool Billiard & Cafe

KONI Inhil Buka Turnamen di H1 Pool Billiard & Cafe

3

Personil Polsek Tempuling Lakukan Sosialisasi Pemilu Damai Usai Solat Magrib Berjamaah

4

Lakukan Sosialisasi Pemilu Damai Usai Suling, ini Harapan AKP Osben Samosir

5

Polsek Tempuling Cooling System di Jalan Propinsi Sungai Salak