TUTUP
4 Orang Siswa Masih Dirawat

7 Siswa SMA N 1 Tembilahan Diduga Keracunan Makanan

Ahad, 18 Oktober 2015 | 16:51:12 WIB
7 Siswa SMA N 1 Tembilahan Diduga Keracunan Makanan Salah seorang siswa yang mengalami keracunan
REDAKSIRIAU.CO TEMBILAHAN - Diduga, 7 orang siswa Sekolah Menangah Atas (SMA) Negeri I Tembilahan mengalami keracunan makanan.

Saat ini diketahui sudah beberapa siswa yang diduga keracunan dipulangkan kerumah masing-masing.

Hal tersebut disampaikan oleh Direktur Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Puri Husada (PH) Tembilahan, dr Irianto melalui sambungan selulernya. Minggu (18/10).

"Ya benar, malam tadi ada 7 orang siswa yang masuk (RSUD PH, red)," Kata dr Irianto.

Irianto mengatakan bahwa 7 siswa tersebut mengalami mencret-mencret dan belum pasti mengalami keracunan.

"Mereka mengalami mencret-mencret. Saat ini 3 orang sudah dipulangkan dan 4 orang masih dirawat di RSUD ruang Interne," Pungkas Irianto.

Berita Terkait +
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Istri Beli Rokok Murah, Anak Tiri Dibunuh

2
Turnamen H1 Pool Billiard & Cafe

KONI Inhil Buka Turnamen di H1 Pool Billiard & Cafe

3

Personil Polsek Tempuling Lakukan Sosialisasi Pemilu Damai Usai Solat Magrib Berjamaah

4

Lakukan Sosialisasi Pemilu Damai Usai Suling, ini Harapan AKP Osben Samosir

5

Polsek Tempuling Cooling System di Jalan Propinsi Sungai Salak