TUTUP

Daniel Mananta Belajar Ikhlas dan Alasan Spiritual Keluar dari Indonesian Idol

Senin, 30 November 2020 | 14:00:39 WIB

REDAKSIRIAU. CO. ID  JAKARTA,  Presenter Daniel Mananta belajar ikhlas ketika melepas pekerjaannya sebagai host Indonesian Idol.

Diketahui, Daniel sudah aktif di ajang pencarian bakat tersebut sejak 2008 saat jurinya masih terdiri dari Indra Lesmana, Titi DJ, Dimas Djayadiningrat, dan Indy Barends.

Kepada Ari Lasso, Daniel Mananta akhirnya mengungkapkan alasan spiritual ia keluar dari Indonesian Idol.

Baca juga: Cerita Boy William Jadi Host Indonesian Idol, Di-bully Sok Inggris hingga Kagumi Daniel Mananta

1. Belajar ikhlas

Dalam perbincangan sebelumnya, bersama Maia Estianty, Daniel Mananta mengaku keluar dari Indonesian Idol karena terlalu mencintai acara itu.

Ia sedang belajar ilmu ikhlas hingga harus melepas hal-hal yang dicintainya.

Namun, Ari Lasso tak sependapat dengan perkataan Daniel Mananta.

Meski begitu, Daniel membandingkan kasusnya dengan bagaimana ia mengikhlaskan anak-anaknya kelak saat sudah besar.

Baca juga: Alasan Spiritual Daniel Mananta Keluar dari Indonesian Idol

"Dan di situlah gue merasa parenting adalahthe art of letting go. Apa yang gue lakukan sama Indonesian Idol juga gitu karena terlalu cinta, I need to let it go," ucapnya.

2. Daniel Mananta bela Boy William

Daniel Mananta membela Boy William yang dianggap Ari Lasso belum klop dengan para juri Indonesian Idol.

Ari Lasso belum merasakan daya magis Boy William sebagai host Indonesian Idol.

Kompas 

Berita Terkait +
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Istri Beli Rokok Murah, Anak Tiri Dibunuh

2
Turnamen H1 Pool Billiard & Cafe

KONI Inhil Buka Turnamen di H1 Pool Billiard & Cafe

3

Personil Polsek Tempuling Lakukan Sosialisasi Pemilu Damai Usai Solat Magrib Berjamaah

4

Lakukan Sosialisasi Pemilu Damai Usai Suling, ini Harapan AKP Osben Samosir

5

Polsek Tempuling Cooling System di Jalan Propinsi Sungai Salak