TUTUP

Titik Panas Kembali Mengganas

Senin, 25 September 2017 | 15:01:23 WIB
Titik Panas Kembali Mengganas Ilustrasi/Int

PEKANBARU - Titik panas kembali mengganas di Pulau Sumatera, sore ini, Senin (25/9/2017). Pantauan BMKG Pekanbaru, setidaknya ada 49 titik pada level convidence 50 persen.

Hal ini diungkapkan Prakirawan BMKG Pekanbaru, Slamet Riyadi, Senin (25/9/2017). 49 titik panas tersebut tersebar di beberapa provinsi di Sumatera. Terbanyak berada di Provinsi Sumatera Selatan 17 titik.

Kemudian menyusul Provinsi Lampung 11 titik, Provinsi Riau 5 titik, Sumbar 5 titik, Babel 4 titik, Sumut 3 titik dan Bengkulu 1 titik. Sementara 5 titik panas yang terdapat di Provinsi Riau, satu titik di antaranya berada di Kabupaten Inhil dan empat titik di Kabupaten Pelalawan.

"Jumlah titik panas ini berdasarkan pantauan BMKG Pekanbaru pukul 16.00 WIB, ujarnya.

Berita Terkait +
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Istri Beli Rokok Murah, Anak Tiri Dibunuh

2
Turnamen H1 Pool Billiard & Cafe

KONI Inhil Buka Turnamen di H1 Pool Billiard & Cafe

3

Personil Polsek Tempuling Lakukan Sosialisasi Pemilu Damai Usai Solat Magrib Berjamaah

4

Lakukan Sosialisasi Pemilu Damai Usai Suling, ini Harapan AKP Osben Samosir

5

Polsek Tempuling Cooling System di Jalan Propinsi Sungai Salak